Duration 5:11

Cara Membuat Resep Kepiting Asam Pedas, Mengitung Cost dan Menentukan Harga Jual Standard Restoran.

228 watched
0
11
Published 22 Aug 2020

Panduan wajib bagi pengusaha kuliner, Owner,, Chef, wajib menguasai cara membuat resep, menghitung costs bahan baku dan menentuakan harga jual. Cara Menghitung Harga Jual Menu Kepiting Asam Pedas Bisa dibaca di https://ulamsari.com/2020/08/26/cara-menghitung-food-cost-kepiting-asam-pedas-dan-menentukan-harga-jual/  Berikut adalah cara menghitung Cost Kepiting Asam Pedas. Bahan - Bahan : - Kepiting 400 gr Rp. 36000 - Wortel 5 gr Rp. 35 - Bawang Bombay 3 gr Rp. 60 - Timun 5 gr Rp. 40 - Nanas 5 gr Rp. 35 - Daun Bawang 5 gr Rp. 35 - Cabai Merah Besar / Teropong 1 biji Rp. 24 - Cabai Rawit merah 2 biji Rp. 20 - Saos Asam Manis 350 ml Rp. 2450 - Saos Pedas 3 SDM 45 ml Rp. 730 ========================================== Rp. 39.429 Rumus harga jual 100 39.429 ----------------------------- 35 = Rp. 112. 655

Category

Show more

Comments - 4